ARTI LOGO MASJID AL HUSNA
RAWASARI IV KELURAHAN YOSOREJO KEC. METRO TIMUR
KOTA METO
- Garis Bingkai persegi 8 memiliki arti 8 penjuru mata angin, artinya Da'wah dan Jama'ah Masjid Al Husna radius seputaran Masjid Al Husna
- Warna dasar Hijau, bermakna kesuburan dan kesejahteraan Jama'ah Masjid Al Husna
- Warna Kuning Emas ditepian dan 9 Bintang warna emas bermana kemuliaan
- Satu bintang besar bermakna kepemimpinan Rosulullah Saw.
- Empat bintang di Sisi Kanan bermakna 4 sahabat khulafauraasidiiin
- 4 Bintang di sisi Kiri bermakna 4 Madzhab
- jida di jumlah maka berjumlah 9 bermakana wali 9
- Nama masjid Al Husna di tulis dalam bahasa arab berbentuk kali grafi dan berbahasa Indonesia
- Kitab bermakana dalam penyelenggaraa Masjid Al Husna berdasarkan Al Qur'an dan Sunnah
Tidak ada komentar :
Posting Komentar